Kamis, 09 Desember 2021

Kisah Shakuntala #1

Kisah dimulai saat kedua orangtua Shakun
tala harus mengambil keputusan untuk berpisah. Terlalu berat menanggung perasaan akibat menghasilkan ‘buah cinta’ yang sejatinya merupakan sebuah ujian. Mereka memilih mengembalikan atau menitipkan ‘hasil cinta’ mereka itu kepada alam, hutan, dan tentunya juga para dewa. Kemudian ‘ujian cinta’ yang berwujud bayi itu ditemukan oleh Resi Kanva dan memberi namanya Shakuntala. Dibawa ke asrama padepokannya. Semua orang, burung, tumbuhan, alam, senang dengan kedatangan Shakuntala ke tempat itu. Ia begitu dicintai. Tapi tidak dengan Gautami yang sebelumnya begitu dendam dengan ayah Shakuntala, Resi Vishwamitra.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Kisah Shakuntala #2 part 1

Rishi Kanva yang mengetahui susu Shakuntala telah tercampur dengan ramuan racun, langsung tau siapa yang melakukannya. Ia mempertanyakan ti...